Jumat, 19 Juni 2015

MANAJEMEN PROYEK BIDANG IT & PENDIDIKAN


Prinsip umum Manajemen Proyek
Menurut George R. Terry merumuskan fungsi sebagai POAC :
1. Planning (perencanaan)
2. Organizing (perorganasasian)
3. Actuating (penggerakan)
4. Controling (pengendalian)

1. PLANNINNG (perencanaan)
Planning adalah sebuah proses sistematis guna mecapai tujuan dan sasaran yang di harapkan.
pada proses planning perlu diketahui hal-hal sebagai berikut :
- permasalahan yang terkait dengan tujuan dan sumber yang ada,
- cara mencapai tujuan dan sasaran.
- penerimaan rencana ke dalam program kegiatan yang kongkrit.
- penetapan jangka waktu dalam mencapai tujuan dan sasaran.

2. ORGANIZING (pengorganisasian)
Organizing sebagai pengaturan alas suatu kegiatan oleh sekelompok orang dan dipimpin oleh pimpinan kelompokdalam suatu wadah organisasi.
Wadah organisasi sebagai penggambaran hubungan-hubungan struktural dan fungsional yang dibutukan untuk bertanggung jawab.
Organisasi berfungsi sebagai :
- menjamin terpeliharanya koordinasi dengan baik.
- membantu pimpinan dalam menggerakkan fungsi menajemen.
- mempersatukan pemikiran dari satuan organisasi yang lebih kecil yang ada di dalamnya.

3. ACTUATING (penggerakan)
Actuating diartikan sebagai manajemen untuk menggerakan orang yang ada di dalam organisasi agar melakukan kegiatan yang ditetapkan di perencanaan. Pada tahap ini menggerakkan mengarahkan dan memberi motivasi kepada anggota.


4. CONTROLLING (pengendalian)
Controlling diartikan sebagai kegiatan guna menjamin pekerjaan yang telah dilaksanakan sesuai dengan planning.





0 komentar:

Posting Komentar